Ketahui Cara-cara Melacak HP Hilang secara Mudah

Melacak HP hilang pasti akan dibutuhkan oleh semua orang pada jaman sekarang. Sebab, pengguna HP atau ponsel pintar di jaman sekarang sangat massive, semua orang menggunakannya dari berbagai kalangan.

Selain itu tingkat kesibukan dan kerepotan menjadikan peluang untuk ponsel hilang makin terbuka. Mungkin karena terburu-buru dan stres menghadapi pekerjaan, menjadikan seseorang hilang fokus saat di perjalanan.

Hal tersebut membuat banyak ponsel hilang jadi makin massive, makanya sebisa mungkin untuk mengetahui bagaimana cara guna melacaknya, agar kemudian bisa menemukannya. Ada beberapa cara yang bisa Anda coba.

Cara-cara Melacak HP Hilang secara Mudah

melacak hp hilang bisa dilakukan dengan bermacam-macam cara dan sudah pasti mudah namun akan maksimal jika kondisi hp online atau hidup

Ada banyak pilihan cara atau metode yang dapat Anda gunakan, untuk bagaimana caranya Kami akan siapkan beberapa pilihan dan detail lengkap. Tentu tujuannya agar bisa membantu maksimal bagi semua user.

1. Melacak dengan menggunakan nomor HP

Cara melacak hp hilang pertama ini sangat sepele dan pasti semua orang bisa. Tujuannya adalah dengan menggunakan nomor HP atau telepon yang disambungkan dengan google maps. Lalu bagaimana caranya, ini dia pemaparannya.

  • Masuk ke aplikasi google maps yang bisa digunakan untuk bepergian, lalu masuk ke option dan layanan friend list, tentu saja ini gunakan ponsel lain ya.
  • Selanjutnya pada layanan friend list masukkan nomor telepon secara benar, dan pastikan dua kali
  • Klik pada nomor telepon tersebut dan jika sama-sama online maka lokasi akan terlacak, dan Anda bisa mengikuti rute tersedia untuk sampai ke tujuan.

2. Melacak HP hilang dengan email

Selanjutnya, jika Anda memiliki email yang hafal betul kata sandinya, bisa coba menggunakannya guna melacak. Bahkan pada saat keadaan ponsel sedang mati, hanya saja pastikan email terhubung di ponsel hilang.

Untuk melakukannya sebenarnya cukup mudah, Anda bisa melakukan pelacakan dengan memanfaatkan fitur dari sistem operasi Android, khusus untuk Android ya. Terdapat beberapa cara guna melakukannya.

Intinya masuk saja ke google Anda, lalu masuk ke google account untuk menemukan lebih lanjut. Bagaimana detailnya Kami sudah siapkan langkah-langkahnya di bawah ini, tinggal ikuti saja.

  • Masuk user name email dan kata sandi untuk ke dalam google account, tentu bisa melalui google login pada hp kawan atau laptop
  • Ketika sudah masuk, maka pilih titik sembilan pada atas kanan, lalu pilih temukan ponsel atau find my device. Pilih opsi temukan sesudahnya untuk melanjutkan.
  • Kemudian sistem akan menunjukkan lokasi terakhir dari pada ponsel, hanya saja untuk keadaan mati tidak akan seakurat dari pada keadaan hidup.

Jadi, bila sampai hp hilang mati kemungkinan untuk melacak HP hilang tersebut akan sia-sia. Sebab tidak ada yang tahu pasti juga lokasi keberadaan lanjutan, karena kemungkinan sudah dibawa orang atau terlindas.

3. Cara melacak dengan sistem GPS

Kabar bagus bagi pemilik ponsel jaman sekarang karena semua sudah dilengkapi dengan sistem GPS. Dengan begitu maka pelacakan akan bisa berjalan secara mudah sekaligus akurat juga.

Untuk bagaimana cara melacaknya pada ponsel Android dan iOS berbeda tapi sebenarnya sama, lalu bagaimana cara untuk melakukannya? Intinya unduh aplikasi pada store untuk menemukan perangkat.

Di Android ada program resmi bernama find my device, sedangkan untuk iOS ada find device saja. Bagaimana lebih lanjut untuk melacak HP hilang dengan aplikasi tersebut, simak panduan lengkapnya.

  • Pastikan sudah mengunduh aplikasi pada laptop atau hp lainnya, jika tidak bisa masuk saja ke browser untuk kemudian pilih masuk ke situs find my device atau find device
  • Masuk ke gmail dari ponsel hilang, untuk kemudian masuk ke dalam lokasi tersebut
  • Kunjungi lokasi tersebut dan jika menemukan dalam keadaan hidup bisa menyalakan suara agar menemukan keberadaan, dan jika mati lokasi terakhir akan dijelaskan secara detail

Ketika suara tidak terdengar atau disembunyikan oleh orang terduga, amankan saja data dengan memberikan pesan jarak jauh atau hapus saja semua data langsung. Sebab ada banyak orang jahat di jalanan.

4. Cara melacak HP hilang dengan akun khusus

Selain dengan menggunakan fitur dari pada google, sekarang pabrikan ponsel populer di Indonesia mengeluarkan banyak fitur terbarunya. Semacam find my device tapi dengan sistemnya sendiri.

Untuk saat ini ada beberapa pilihan populer, dari Xiaomi, Samsung, dan iPhone, lebih lanjut mari simak penjelasannya.

  • Mi account, adalah sistem cloud dari pada xiaomi yang dapat digunakan untuk melacak secara sempurna. Tentunya semacam find mey device tapi sudah tersinkron secara otomatis dengan nomor hp.
  • Samsung IDE, sama saja dengan mi account tapi ini lebih akurat karena bisa memberikan lokasi terakhir, bahkan juga informasi jaringan terhubung serta sisa baterai, untuk fitur penanganan juga lengkap.
  • iCloud merupakan sistem dari pada find device dari pada iOS, tentunya menggunakan sistem lebih canggih yang tidak bisa diakali secara mudah. Ada banyak fitur di dalamnya.

Bagaimana mudah bukan? Dengan beberapa cara tersebut sudah pasti akan mudah untuk melacak hp hilang, jadi tidak perlu lagi takut dan meski begitu jangan sampai sepele dalam membawa hp juga.